Senin, Februari 25, 2013
Lautan Manusia Menyaksikan Malam Cap Go Me
Malam ini di Jalan Pangeran Diponegoro Kota Jambi akan menjadi lautan manusia, Minggu (24/2/2013). Ribuan orang bersukacita menyaksikan atraksi arak-arakan para roh suci (shen ming) yang turun dari berbagai kelenteng Majelis Agama Khonghucu Indonesia (MAKIN) disertai tarian Barongsai dan Liong (naga). Inilah kirab ritual yang digelar Makin Kelenteng Leng Chun Keng, Kelenteng Makin Sai Che Tien dan Makin Kelenteng Hok Kheng Tong.
Label:
Barongsai,
Confucius,
Hok Liong Sai,
Kelenteng,
Kelenteng Jambi,
Khonghucu,
Liong,
Litang,
Makin Jambi,
Matakin,
Matakin Indonesia,
Matakin Jambi,
miou,
恭賀新禧,
新年祝福,
萬事如意,
红灯笼